Browsing: cryptocurrency

Senator Elizabeth Warren dari Partai Demokrat Amerika Serikat nyinyir tentang bitcoin pada hearing secara virtual yang digelar Komite Perbankan Senat. Nyinyiran Elizabeth Warren tentang Bitcoin tersebut langsung banjir kritik dari komunitas Bitcoin.

Berbeda dengan China, cryptocurrency di India masih terbuka peluang untuk bisa diatur lebih jauh. Pemerintah China memberikan larangan resmi untuk perdagangan kripto. Sedangkan pemerintah India menyebut tidak akan memberikan larangan secara langsung untuk cryptocurrency. Sebaliknya, pemerintah besar kemungkinan membentuk komite khusus terdiri dari para pakar untuk memberi regulasi cryptocurrency yang jelas.

Pemerintah China resmi melarang perdagangan kripto untuk menekan pasar perdagangan kripto atau aset digital yang kian berkembang. Larangan ini berlaku untuk seluruh lembaga keuangan termasuk bank, hingga saluran pembayaran daring untuk tidak memberikan layanan apapun terkait dengan kripto.