Salah satu bursa kripto tertua di Korea, Korbit, mulai memperdagangkan Litecoin (LTC) di bursa mereka. Tidak hanya itu, beberapa bulan terakhir Litecoin juga terkesan makin meluas segmentasi pasarnya.
Browsing: Altcoin
Huntercoin adalah salah satu jenis Altcoin yang pertama kali diperkenalkan pada tanggal 27 Januari 2014. Plaform game ini pada dasarnya berangkat dari gagasan Andrew Colosima dan Almarhum Mikhail Syndeev. Sejak Huntercoin resmi dirilis pada bulan Pebruari 2014, telah banyak perubahan yang dilakukan.
Melonjaknya harga Monero diyakini karena adanya agenda forking yang bakal dilakukan pada tanggal 14 Maret nanti. Di tanggal 3 Maret, harga Monero telah naik tinggi hingga mencapai USD 356.
Cara membuat cryptocurrency sendiri pada dasarnya tidak begitu sulit, mengingat bitcoin sendiri adalah open source. Sampai sejauh ini telah ada ribuan jenis kripto selain bitcoin, atau yang disebut dengan Altcoin.
Musicoin pertama kali diperkenalkan pada 3 Pebruari 2017 di forum Bitcointalk. Musicoin, menjadi sebuah sistem terdesentralisasi atas mekanisme distribusi industri musik, termasuk juga bagaimana sebuah musik dapat di publikasikan, hingga kemudian dikonsumsi oleh para penikmat musik.
Merge mining atau penggabungan pertambangan kripto mempunyai dampak ekonomi yang kuat berdasarkan skalabilitasnya. Penambang, tentu saja akan membutuhkan biaya yang sama berdasarkan power hashing mereka. Hal itu karena penambang hanya perlu untuk membagi saja power hashing mereka.
Seperti yang banyak diketahui, bahwa Satoshi Nakamoto meluncurkan Bitcoin pertama kali di bulan Januari tahun 2009. Berkisar kurang lebih dua tahun setelahnya, ada sebuah cryptocurrency alternatif bernama Namecoin. Berawal dari sinilah, cryptocurrency alternatif mulai bermunculan.
Dash Menaikkan Jumlah Limit Blok. Kini, Dash Menaikkan Limit Jumlah Blok Menjadi 2MB. Dash Coin, adalah salah satu alternatif mata uang digital selain Bitcoin. Dan kini, Dash sudah berusia dua tahun. Dash mengaku telah cukup banyak mendorong laju transaksinya. Sejak proyek Dash dilakukan, developer Dash merasa beruntung dengan bangunan ekosistem yang menunjang dan berkembang pesat.