Baru 3 bulan saja, komunitas dClinic Indonesia sudah tembus 15 Ribu. Untuk komunitas globalnya, blockhain medis dClinic ini sudah mencapai hampir 55 ribu.
Browsing: PHB
COO dClinic Ashwani Modi turut hadir pada acara tahunan yang digelar oleh Pusat Pengolahan Data dan Sistem Informasi (PDSI) dari Badan Pengusahaan Batam (BP Batam). Saat ini, Batam dipersiapkan menjadi sentral era digital.
Rekam medis seharusnya cukup satu dan bisa diakses dari mana saja, kapanpun juga. Kemudahan penanganan akses rekam medis inilah yang menjadi perhatian utama dClinic.
Aplikasi komunikasi yang tersedia di dalam PHB (Private Healthcare Blockchain) dClinic memberikan kemudahan untuk pasien. Aplikasi ini mengkoneksikan semua unsur yang terlibat dalam tim pelayanan kesehatan. Mudahnya komunikasi ini menjadi peran penting, karena bisa dilakukan kapanpun, dan dari manapun juga.