CEO dan pendiri FTX Sam Bankman-Fried adalah salah satu orang terkaya di dunia, dengan kekayaan…
Browsing: ftx
Logo FTX resmi muncul di kompetisi Super Bowl pekan lalu, munculnya logo bursa derivatif itu…
Awal pekan ini, CrowdPush mengumumkan kesepakatan yang ditawarkan kepada tim senam wanita Alabama. Sekarang pertukaran…
Sam Bankman Fried atau biasa akrab disapa SBF pendiri FTX dikenal sebagai pebisnis yang dermawan, ia juga berkomitmen untuk memberikan dampak positif yang besar bagi dunia. Sebelum sukses dengan FTX, pria lulusan MIT ini membuat bisnis pertamanya yakni Alameda, sebuah perusahaan perdagangan kuantum kripto. Dari sana ia melihat bahwa crypto menunjukkan tanda akan memiliki banyak permintaan untuk likuiditas di masa depan, sedangkan kala itu masih sangat sedikit likuiditas yang tersedia.
FTX kini menjadi salah satu bursa derivatif yang diperhitungkan di dunia, didirikan oleh Sam Bankman Fried yang belum genap berusia 30 tahun dan sudah dinobatkan menjadi orang terkaya kedua di dunia cryptocurrency menurut Hurun Institute.