Rusia berencana memperkenalkan cryptocurrency nasional sendiri. Lebih lanjut dalam perencanaan itu, termasuk juga bagaimana mengatur lisensi, aturan bursa pertukaran mata uang, dan meregulasikan peraturan yang bisa meminimalisir anonimitas dalam transaksi pembayarannya.
Browsing: regulasi
Badan Legislatif Jepang, yang terdiri dari Majelis Tinggi dan Rendah yang berada di Gedung The National Diet tengah berusaha untuk meregulasikan industri Bitcoin dengan pengawasan yang ketat.
Salah satu media di UK, The Sunday Times menuliskan bahwa Kementerian Keuangan UK tengah mempersiapkan sebuah aturan hukum baru berkaitan dengan Bitcoin dan mata uang digital lain. Rencananya, pemberlakuan aturan itu akan dimulai pada tahun depan.
Bank Sentral Rusia telah membentuk sebuah tim yang secara khusus mempelajari potensi teknologi Blockchain. Seperti yang telah diketahui Blockchain juga telah mendasari dalam sistem Bitcoin. Hasil kerja dari tim ini akan dipublilkasikan pada bulan Juni 2016 mendatang.