Browsing: mata laser

Komunitas bitcoin memang ada saja tingkahnya. Belakangan kerap dijumpai profil sosial media dengan mata laser bitcoin. Namun banyak orang mungkin belum pernah mengerti apa maksud dan tujuan menggunakan profil mata laser bitcoin itu.